Laman

Sabtu, 15 Oktober 2011

MULTIMEDIA, IMAGES & VIDEO

Multimedia, yang juga banyak dikenal dengan istilah many-media, secara sederhana dihubungkan dengan utilisasi (pendaya-gunaan) dari media atau kombinasi dari media-media yang tepat untuk topik tertentu dalam rangka untuk memaksimalkan kelancaran komunikasi.
Dan salah satu bagian dari multimedia adalah images/video, disini akan dibahas tentang image content analysis yaitu
:
  • color
  • edges
  • texture
  • shape
berikut ini adalah penjelasannbya :
1. color
 color/warna adalah elemen yang paling penting dalam desain grafis. warna menjadi indikator pembeda antara satu objek dengan yang lain. disamping itu warna memiliki dampak sugesti tersendiri di berbagai kebudayaan.
Dilihat dari sudut pandang ilmu Fisika, warna dihasilkan dari representasi sinar putih yang dihasilkan matahari atau bolalampu pada spektrum prisma.
Macam-macam warna dari cara pembentukannya :
-Primer
-Sekunder
-Tersier


2. edges
Edges yang dimaksud disini adalah tepian atau perbatasan, ditunjukkan dengan perbedaan warna yang kontras maupun tekstur yang berbeda dari objek.


3. texture
tekstur adalah elemen desain yang terlihat dan terasa seolah-olah ada permukaan yang dibuar sedemikian rupa sehingga menyerupai bentuk fisik seperti, kusam, kasar, halus, mengkilat, dan lain-lain. pengginaan tekstur ditujukan agar gambar tampak alami/natural
4. shape
shape/bentuk merupakan suatu bidang yang ada karena dibatasi oleh sebuah kontur atau garis atau bisa disebut juda dibatasi oleh edges/tepian warna yang berbeda, warna tersebut berbeda dalam hal pencahayaan(gelap dan terang), arsiran, perbedaan warna yang kontras maupun dari texturnya.
Macam-maca bentuk/shape :
berdasarkan susunan yang membentuk ruang dibedakan menjadi tiga macam :
-karakter
-simbol
-bentuk
Fungsi bentuk :
-penghias
-pelengkap
-elemen dasar
Fungsi lainnya adalah :
-border
-logo



Tidak ada komentar:

Posting Komentar